Jumat, 09 November 2012

KOMUNIKASI SEBAGAI PROSES BUDAYA


Asumsi dasarnya adalah komunikasi merupakan suatu proses budaya artinya komunikasi yang ditujukan kepada seseorang / kelompok lain adalah sebuah pertukaran kebudayaan.

Kebudayaan adalah keseluruhan gagasan dan karya manusia yang harus dibiasakan dengan belajar, beserta keseluruhan hasil budi dan karyanya.

Kebudayaan mempunyai wujud, yaitu :


  1. Wujud sebagai sesuatu kompleks, gagasan, konsep dan fikiran manusia.
  2. Wujud sebagai sesuatu kompleks aktivitas.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar